IHSG ditutup naik 25.15 poin atau +0.53% ke level 4.728 pada perdagangan hari Rabu (26/3/2014). Index bergerak pada kisaran 4.707,86 hingga 4.744,89. Frekuensi perdagangan saham di pasar reguler sebanyak 201.430 kali dengan volume mencapai 5,15 miliar lembar saham senilai Rp 5,47 triliun.
Saham yang bergerak naik sebanyak 168 saham, melemah 106 saham, dan stagnan 216 saham.
Adapun sektor yang naik maupun turun adalah sbb:
Sektor Consumer Good +1.62%
Sektor Pertanian +1.1%
Sektor Infrastruktur +0.74%
Sektor Aneka Industri +0.6%
Sektor Properti dan Real Estate +0.58%
Sektor Keuangan +0.33%
Sektor Perdagangan dan Jasa +0.17%
Sektor Pertambangan +0.05%
Sektor Industri Dasar -0.43%
IHSG
*)CATATAN:-
Berikut ini saham-saham yang secara teknikal sudah / hampir mendekati suportnya (MID TERM) dan saham-saham yang sudah / hampir mendekati resistennya (SHORT TERM). Tampilan chart dalam 2h, 4h, 1d, 1w.
Tetap perhatikan index regional, kalau malam ini index regional turun, kemungkinan IHSG besoknya turun.
CNKO
*)CATATAN:-
ASGR
*)CATATAN:-
Cek harga dan saham lainnya yang perlu dicermati
xxUNTUK SHORT TERM:
xxUNTUK MID TERM:
Untuk hari Kamis 27 Maret 2014
Untuk
Semua saham diatas perlu dicek lagi dengan chart anda, agar dapat dipertimbangkan sebagai pilihan alternativ. GBU.
Disclaimer ON